Lowongan Magang 1 & 2 Semester TransTRACK.ID 2023-1

Lowongan Magang 1 & 2 Semester TransTRACK.ID 2023-1

[MAGANG FAKULTAS 1 & 2 SEMESTER]

PT Indo Trans Teknologi (TransTRACK.ID)

Bagi kamu mahasiswa Fakultas Ilmu Terapan angkatan 2021 (D3) ada lowongan Magang Fakultas 1 & 2 Semester untuk prodi :
1. D3 Sistem Informasi (2SMT)
2. D3 Sistem Informasi Akuntansi (2SMT)
3. D3 Rekayasa Perangkat Lunak Aplikasi (2SMT)
4. D3 Teknologi Komputer (2SMT)
5. D3 Teknologi Telekomunikasi (2SMT)
6. D3 Manajemen Pemasaran (2SMT)
7. D4 Teknologi Rekayasa Multimedia (1 & 2 SMT)

Benefit Magang :

  • Gaji Rp 2.500.000 – R p 5.500.000 (Setelah lolos evaluasi)
  • Potensi direkrut oleh perusahaan

Posisi yang Dibuka dan Kompetensi yang Dibutuhkan:

Office Jakarta

Hardware Engineering (5 orang) WFO

  • Menguasai mikrokontroler Arduino & ESP
  • Mampu merancang schematic & PCB
  • Menguasai teori Elektronika Digital & Analog
  • Memahami dasar komunikasi data/protokol
  • Memahami dasar teknologi IoT (Internet of Things)

Digital Marketing (5 orang) WFO

  • Memahami Content Management System
  • Berpengalaman dalam iklan/campaigns media social
  • Dapat menggunakan tools editing foto & video seperti Adobe & Canva
  • Dapat menganalisa data digital untuk optimasi website
  • Berpengalaman menggunakan semua platform media social

 

Office Bandung

DevOps Engineering (2 orang) Hybrid

  • Memahami dasar dan fungsi server
  • Memahami dasar dari SSH
  • Terbiasa menggunakan terminal pada sistem oprasi Linux

Frontend Programmer (3 orang) Hybrid

  • Memahami dasar dan penggunaan framework Vue/React
  • Dapat menjalankan dan melakukan consume API pada framework Vue/React

Mobile Programmer (3 orang) Hybrid

  • Memahami dasar dan penggunaan bahasa pemrograman Kotlin/Java/Swift/Objective C atau framework Flutter
  • Dapat menjalankan dan melakukan consume API pada bahasa pemrograman atau framework yang di kuasai

Backend Programmer (3 orang) Hybrid

  • Memahami dasar penggunaan framework Laravel
  • Memahami dasar dari format REST API
  • Memahami query dasar SQL atau Eloquent dan Migration

Fullstack Developer (3 orang) Hybrid

  • Memahami dasar penggunaan framework Laravel
  • Memahami penggunaan Blade
  • Memahami query dasar SQL atau Eloquent dan Migration

UI/UIX Designer (5 orang) Hybrid

  • Dapat menggunakan figma
  • Dapat Menggunakan fitur autolayout
  • Memahami prinsip design
  • Problem solving

Business Analyst (5 orang) Hybrid

  • Mampu mengidentifikasi, menganalisa dan mendokumentasikan requirements dari client
  • Dapat berkomunikasi dengan baik kepada client

Data Science (5 orang) Hybrid

  • Dapat Mengklasifikasikan Data menggunakan program maupun MS Excel
  • Dapat Mengolah data menjadi sebuah output yang dibutuhkan tim

Quality Assurance (5 orang)

  • Mampu Melakukan testing aplikasi untuk meminimalisir bug/error
  • Dapat menjelaskan bug kepada developer
  • Mampu menggunakan Figma

Project Manager (5 orang) Hybrid 

  • Dapat Membuat Timeline Project
  • Dapat membuat task / card untuk Developer
  • Memastikan project development berjalan dengan lancar
  • Dapat berkomunikasi dengan Developer dan menganalisa kendala mencari solusinya

Kuota 49 orang, pelaksanaan secara Hybrid dengan lokasi penempatan Jakarta dan Bandung.

Silahkan mendaftar melalui link di bawah dan pilih “Magang Fakultas”

Daftar Magang

 

Deadline pendaftaran : 7 Juli 2023

 

Untuk informasi dan pertanyaan lebih lanjut, bisa menghubungi kami di WA Layanan Kerjasama dan Magang +62 851-6141-5115