
Lowongan Magang 2 Semester FIRLI.ID 25/26 1
[vc_row][vc_column width=”1/2″][vc_column_text css=””][MAGANG FAKULTAS 2 SEMESTER]
FIRLI.ID
Dibuka lowongan Magang Fakultas 2 Semester untuk prodi :
1. D3 Manajemen Pemasaran (MP)
Posisi yang Dibuka :
- Content creator
- Digital Marketing Coordinator
Deskripsi Pekerjaan :
- Content creator Mengedit dan menyusun konten berdasarkan ide yang telah ada, serta membuat video harian, shorts, atau reels sesuai arahan. Bertanggung jawab memastikan hasil konten terlihat rapi, diproduksi dengan cepat, dan relevan dengan tren terkini.
- Digital marketing Bantu jalankan tugas-tugas admin harian seperti upload konten, koordinasi jadwal tim, input data, follow-up, serta dukung operasional tim konten, desain, dan iklan. Posisi ini cocok banget buat kamu yang ingin belajar langsung di dunia digital marketing dan siap terjun untuk bantu kerja nyata secara praktis.
Requirement :
- Content creator Berpengalaman dalam editing video menggunakan CapCut, VN, Adobe Premiere, atau software sejenis. Mampu bekerja cepat dan efisien dalam mengeksekusi konten berdasarkan brief atau konsep. Memahami format dan gaya konten untuk Reels, TikTok, dan Shorts, serta terbiasa membuat konten media sosial secara konsisten baik harian maupun mingguan. Mampu bekerja mandiri dengan minim revisi, memiliki sense of design dan storytelling yang menarik. Diutamakan memiliki portofolio video pendek yang pernah dibuat. Bersikap komunikatif, disiplin, dan terbuka terhadap masukan. KPI yang diharapkan adalah membuat 3-5 konten per hari, dengan dukungan dalam mencari referensi atau ide jika ada kendala.
- Digital Marketing Mahasiswa aktif yang teliti, rapi, dan suka bekerja secara terorganisir. Mampu bekerja mandiri dengan tanggung jawab tinggi, multitasking, dan tetap tenang di bawah tekanan. Komunikatif dan rajin meng-update progress pekerjaan. Familiar dengan Google Docs, Sheets, WA Web, dan Canva. Nilai plus jika pernah membantu admin media sosial, memahami dasar alur kerja digital marketing, serta memiliki inisiatif tinggi namun tetap mengikuti SOP.
Benefit :
- Portofolio Nyata & Terpakai
Hasil konten yang kamu buat akan dipublikasikan langsung di akun brand atau klien nyata, sehingga bisa dijadikan portofolio kerja profesional yang valid. - Mentoring & Akses ke Strategi Marketing
Kamu bisa belajar langsung tentang strategi konten dan digital marketing dari agensi kami, sangat cocok untuk yang ingin mengembangkan kemampuan secara nyata. - Koneksi & Relasi
Berpeluang untuk terhubung dengan tim kreatif, klien, dan bahkan berkesempatan direkomendasikan untuk proyek lain yang lebih besar. - Jam Kerja Fleksibel
Waktu kerja sangat fleksibel, selama konten selesai tepat waktu sesuai jadwal. - Peluang Kerja Jangka Panjang
Jika performa kamu bagus, ada kesempatan direkrut untuk proyek berbayar berikutnya atau bahkan menjadi bagian dari tim tetap kami.
[/vc_column_text][vc_column_text css=””]Kuota 3 orang, pelaksanaan secara Hybriddengan lokasi penempatan Bandung Techno Park
Silahkan mendaftar melalui link di bawah dan pilih “Magang Fakultas”
Daftar Magang
Deadline pendaftaran : 15 Juni 2025[/vc_column_text][/vc_column][vc_column width=”1/2″][vc_column_text css=””]
View this post on Instagram
[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row]